Selamat dan Sukses kepada Peserta Didik SMAN Jenggawah yang telah membawa nama Almamater Berprestasi dalam tingkat Kabupaten hingga Nasional.

SISWA BERPRESTASI :

1. Prestasi terbaik juara 1 lomba Cinema Short Movie Competition dengan tema
“GARUDA (Generasi Unggul Sadar Budaya)” diraih oleh ekstrakurikuler Jurnalistik SMA Negeri Jenggawah yang diselenggarakan oleh Mahasiswa KPI Angkatan 2021.

2. Prestasi terbaik juara 1 lomba Tari Kreasi Nusantara Kabupaten Jember yang diraih oleh Hasna Maya kelas XII 4 yang diselenggarakan oleh pihak Transmart Jember berkerja sama dengan Dispora dan Rienz production.

3. Prestasi terbaik juara 1 F Poomse Grup 123 Lomba Taekwondo Tingkat Provinsi diraih oleh Liana Putri Utami XI 1.

4. Prestasi terbaik juara 3 lomba FLS2N bidang Fotografi sekabupaten Jember diraih oleh Chikita Alifvanescia XI 2 yang diselenggarakan oleh MGMP Seni Budaya SMA Kabupaten Jember.

5. Prestasi terbaik mendali perak Olimpiade bilogi Tingkat nasional diraih oleh Chikita Alifvanescia XI 2 yang diselenggarakan oleh Liga Olimpiade dan smart students.

6. Prestasi terbaik harapan 1 lomba FLS2N bidang Poster Digital sekabupaten Jember diraih oleh Sifa Silvia XI 1 yang diselenggarakan oleh MGMP Seni Budaya SMA Kabupaten Jember.

Tetaplah menginspirasi dan berprestasi. Masa depan anda dapat anda tentukan hari ini.
SMANJAH JAYA
SMANJAH KUWAT

By admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *